Model Muslim Terbaru

Model Muslim Terbaru

Sebagai umat muslim yang taat atas perintah Allah SWT sudah menjadi suatu kewajiban untuk menutup aurat. Aurat perempuan yaitu seluruh tubuh sedangkan aurat dari pusar sampe lutut. Aurat baik itu bagi laki-laki maupun perempuan hanya boleh dilihat untuk mahromnya saja.
  1. Baju muslim
Baju muslim merupakan pakaian yang mencerminkan identitas seorang muslim. Sebuah pakain hendaknya bisa memenuhi kaidah dan adab berpakaian yang islami. Baju muslim ini sudah sangat mencerminkan bagaimana seorang wanita muslim. Baju muslim adalah baju yang bisa menutup seluruh aurat, aurat untuk perempuan yaitu seluruh tubuh terkecuali telapak tangan dan muka, sedangkan untuk laki-laki yaitu dari pusar sampai lutut.
  1. Anjuran untuk menutup aurat
Dalam ajaran agama islam sudah dijelaskan mengenai bagaimana cara manusia untuk menjalankan hidup sebagai seorang muslim yang baik, mulai dari hubungan antara manusia dengan manusia, manusia dengan Tuhan, manusia dengan alam, tanpa terkecuali dalam hal berpakaian. Seorang muslim yang baik itu harus menjalankan perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya.
  1. Perkembangan baju muslim di Indonesia
Model Muslim TerbaruPada awal tahun 2000an masih banyak orang yang belum memiliki kesadaran untuk menutup aurat terutama perempuan. Dikalangan selebritipun masih jarang sekali artis yang sudah menutup auratnya. Pada saat itu cara berpakaian dari masyarakat Indonesia masih sangat terbuka, banyak wanita yang menggunakan rok mini dan hot pant. Namun pada saat ini, sudah sangat banyak masyarakat yang sadar betapa pentingnya dan merupakan kaharusan menutup aurat itu. Baju muslim yang awalnya memiliki model baju yang monoton lain halnya dengan saat ini. Baju muslim sudah tersedia dalam berbagai macam jenis model. Serta mengikuti perkembangan fashion bahkan tidak jarang model baju muslim yang menjadi trand fashion pada tahun tertentu.
  1. Baju muslim bisa dipakai kapan saja
Model terbaru baju muslim tersedia dalam berbagai jenis pilihan. Sesuaikan model tersebut untuk kegiatan yang akan dilakukan. Baju muslim yang terlihat rapi dan formal bisa dikenakan untuk aktivitas seperti kerja, menghadiri pesta dan lain sebagainya. Untuk acara formal dress muslim atau kebaya muslim bisa menjadi solusi terbaik dan sangat cocok dengan acara tersebut. Sedangkan untuk kegiatan yang bersifat santai, baju muslim dengan bahan kaos yang syar’i bisa menjadi pilihan yang tepat. Kini baju muslim dengan bahan kaos hadir dengan model yang lebih modis. Bisa disimpulkan bahwa model-model baju muslim yang sudah ada merupakan jawaban bagi muslimah yang ingin tampil gaya dengan desain baju yang kekinian, namun tetap memperhatikan baju tersebut harus sesuai dengan kaidah dan syariat islam.
  1. Membeli baju muslim
Model baju muslim anak-anak yang tersedia dipasaran saat ini mengambil sampel model dari baju muslim yang ada di luar negeri contohnya yaitu dari negara Turki. Untuk melihat dan mendapatkan kreasi terbaru dari baju muslim anak-anak anda bisa melihatnya di gerai rabbani, elzatta, shafira, danis, keke dan masih banyak lagi.
  1. Baju muslim bisa dipakai kapan saja
Bila dahulu baju muslim hanya bisa dipakai untuk momen tertentu kini anda bisa menggunakan baju muslim untuk aktivitas sehari-hari, baik itu untuk menghadiri acara formal maupun acara semi formal. Saat ini model baju muslim sudah sangat beragam, anda bisa memilih baju muslim dengan model yang simple untuk aktivitas di dalam rumah.